Pembeli berikutnya tinggal dan bekerja di Malaysia. Ia mengirim uang melalui Western Union dan meminta baju yang dibeli dikirim kepada keluarganya di Kota Singkawang. |
Saya sering berpikir kapan ya saya dapat pembeli dari Papua. Alhamdulillah, akhirnya ada pembeli dari Wamena dan pengiriman sampai dengan selamat menggunakan jasa pos. |
Online Shop membuat saya semakin mengenal Indonesia, akhirnya saya tahu ada Kecamatan Bulagi Kabupaten Banggai Kepulauan Provinsi Sulawesi Tengah dari pelanggan saya disana. |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar